UG |
PEDIA merupakan wadah untuk membantu jalannya kegiatan sitem belajar mengajar dan bagi masyarakat umum yang bisa menambah ilmu dengan UGPEDIA ini, disini semua dapat memberikan informasi ataupun menerima informasi mengenai GUNADARMA, mulai dari pendaftaran, perkuliahan, alumni, prosedur-prosedur, fasilitas serta hal-hal yang berhubungan dengan istilah yang sering ditemui di ruang lingkup pendidikan universitas.
Fitur-fitur:
HOME
Fasilitas yang ada pada UG pedia untuk kembali pada halaman utama (home)
ABOUT
Penjelasan mengenai UG pedia terdapat pada fasilitas ABOUT
· IKUT KONTRIBUSI
Fasilitas untuk memasukkan tulisan atau informasi ke dalam UG pedia sehingga dapat dijadikan informasi bagi orang lain
· TANYA
Fasilitas untuk menanyakan atau mencari informasi yang terdapat pada UG pedia
· HELPDESK
Fasilitas untuk membuka website http://helpdesk.gunadarma.ac.id/v3/ secara otomatis
· HUBUNGI
Fasilitas untuk menyampaikan saran dan kritik kepada webmaster
KELEBIHAN DAN KEKURANGAN :
· KELEBIHAN :
1. InstantResponse , merupakan fasilitas pencarian seketika dengan model smart search artinyaUG pedia akan mulai mencari begitu anda mengetikkan keyword pada fasilitas InstantResponse.
2. dapat berkontribusi untuk menyumbangkan informasi-informasi yang berkaitan dengan Universitas Gunadarma, diharapkan dengan sumbangsih informasi tersebut dapat membantu adik, teman maupun pihak lain yang membutuhkannya.
3. Mempermudah dalam mencari informasi karena di UG pedia membahas keseluruhan sub domain dari Gunadarma
4. Dapat menanyakan secara lagsung pertanyaan dengan cara mengirim email kepada web master
· KEKURANGAN :
1. Terkadang sulit untuk mengakses Ugpedia
2. 70 sub domain yang dibahas terlalu rumit untuk di akses
3. Mahasiswa lebih condong menggunakan fasilitas search lainnya pada browser firefox yang terhubung dengan Google, Yahoo, Answer.com, Ebay.com yang sudah tidak lagi asing.
lebih lengkapnya klik sini yuukk UGpedia
0 komentar:
Posting Komentar